Printer Barcode Desktop di bagi menjadi 2 (Dua) Type yaitu :
1.Printer Barcode Direct Thermal Only.
Printer Barcode yang di desain hanya untuk mencetak kertas label atau stiker label jenis direct thermal atau stiker label thermal saja, jenis label yang lain tidak bisa.
2.Printer Barcode Direct Thermal & TTR(Thermal Transfer Ribbon)
Printer Barcode direct thermal & TTR (Thermal Transfer Ribbon) ini di desain untuk mencetak berbagai media, Baik stiker Thermal, Yuppo, OPP, PET SILVER, Tag, dll, karena cara kerjanya pda proses percetakan printer ini di bantu menggunakan Ribbon atau Thermal Transfer Ribbon jadi tidak hanya tergantung pada Thermal head saja.
Jadi seperti penjelasan di atas jelas sudah, bagi anda yang akan menggunakan printer barcode harus mengetahui jenis printer ini karena menghindari adanya kesalahan membeli produk di karenakan belum mengetahui kebutuhan yang akan di cetak atau memang belum berpengalaman dalam printer barcode .
Demikian untuk artikel kami jika ada yang masih ingin mendapatkan informasi lebih jelas lagi tentang kebutuhan mencetak barcode silahkan kontak kami pada nomor yang sudah tertera. Terimakasih
#printerdirectthermal
#printerdirectthermaldanttr
#printerbarcodedesktop
#printerbarcodekecil
Share